Iklan
Keluh Kesah Pekerja Media di Era Ekonomi Digital
Ekonomi digital telah membawa perubahan besar dalam dunia media di Indonesia. Keadaan ini membawa dampak bagi jurnalis yang berhubungan langsung dengan dinamika bisnis media, teknologi, dan kebijakan buruh di Indonesia.
Judul buku: Yang Tidak Banyak Dikatakan soal Pekerja Media: Kondisi, Posisi, dan Strategi Buruh Digital Muda di Indonesia
Pengarang: Citra Maudy Mahanani
ekonomi digital pekerja media serikat pekerja media outsourcing media digital media digital indonesia ekonomi digital di indonesia hak pekerja media pekerja kontrak media posisi pekerja media hak jurnalis upah pekerja media upah jurnalis kebijakan media digital perlindungan pekerja media tenaga kerja fleksibel tenaga alih daya resensi buku citra maudy mahanani resensi buku pekerja media