logo Kompas.id
β€Ί
Lain-lainβ€ΊDigital Adalah Masa Depan
Iklan

Digital Adalah Masa Depan

Oleh
Dewi Indriastuti
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/FlOdYn84oD3gmfst6hx9T2uINlE=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2FWhatsApp-Image-2017-11-21-at-17.29.20.jpeg
Nino Citra

Acara DBS Asian Insights Conference 2017 di Jakarta, Selasa (21/11/2017).

Industri digital memengaruhi korporasi mapan. Bagi yang tak siap, perkembangan industri digital dirasakan akan menggerus pasar. Namun, bagi yang siap dan bersedia berubah, industri digital memberikan janji pertumbuhan korporasi di masa depan.

Bagi DBS Group, kelompok usaha jasa keuangan di Asia yang berkantor pusat di Singapura, digital memberi pengalaman baru bagi bank dan konsumennya. Bahkan, Chief Executive Officer DBS Group Piyush Gupta menyebutkan, perbankan digital adalah masa depan perbankan. Untuk itu, digital menjadi strategi DBS untuk memenangi persaingan di industri perbankan.

Editor:
Bagikan