logo Kompas.id
β€Ί
Kesehatanβ€ΊKasus Harian Mulai Turun,...
Iklan

Kasus Harian Mulai Turun, Vaksinasi Lansia Tetap Harus Ditingkatkan

Menurunnya kasus harian Covid-19 dalam beberapa hari terakhir diharapkan tidak membuat lengah. Penularan varian Omicron tetap berisiko serius jika menginfeksi warga lansia. Cakupan vaksinasi harus ditingkatkan.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
Β· 1 menit baca

Seorang lansia menerima suntikan Covid-19 dosis pertama dalam vaksinasi massal bagi lansia di Balai Besar Pelatihan Kesehatan di Jakarta, Rabu (24/3/2021).
Kompas/Priyombodo (PRI)

Seorang lansia menerima suntikan Covid-19 dosis pertama dalam vaksinasi massal bagi lansia di Balai Besar Pelatihan Kesehatan di Jakarta, Rabu (24/3/2021).

JAKARTA, KOMPAS – Kasus harian Covid-19 yang pekan lalu sempat melewati puncak gelombang Delta, saat ini mulai menurun. Namun, perlindungan terhadap warga lanjut usia, terutama yang mempunyai komorbid, perlu dioptimalkan untuk menekan risiko keparahan jika terinfeksi SARS-CoV-2. Capaian vaksinasi lansia yang masih rendah harus terus dikejar untuk meningkatkan imunitas.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan