logo Kompas.id
β€Ί
Kesehatanβ€ΊVaksinasi Jadi Harapan...
Iklan

Vaksinasi Jadi Harapan Lindungi Anak Usia 6-11 Tahun dari Covid-19

Orangtua diminta tidak panik ketika anak mengalami KIPI setelah menerima vaksin Covid-19. Orangtua bisa melakukan upaya dini, seperti memastikan anak beristirahat cukup serta mengonsumsi air putih.

Oleh
Cyprianus Anto Saptowalyono
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZTO3sVs2D4enfMm21lqvx2ZS5aE=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F12%2FPresiden-Jokowi-Tinjau-Vaksinasi-Anak-15-Desember-2021_1639556574.jpeg
BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN/KRIS

Presiden Joko Widodo meninjau langsung vaksinasi Covid-19 bagi anak-anak usia 6-11 tahun yang digelar di kompleks SD Negeri (SDN) Cideng, Gambir, Jakarta, Rabu (15/12/2021).

JAKARTA, KOMPAS β€” Pemerintah telah memulai pelaksanaan vaksinasi untuk anak berusia 6-11 tahun pada Desember 2021 dengan target sasaran mencapai 26,5 juta anak. Vaksinasi menggunakan jenis vaksin Sinovac tersebut diharapkan mampu melindungi mereka dari penyebaran Covid-19, baik varian lama maupun varian baru.

Pada Rabu (15/12/2021), Presiden Joko Widodo meninjau langsung vaksinasi Covid-19 bagi anak-anak usia 6-11 tahun yang digelar di Kompleks SD Negeri (SDN) Cideng, Gambir, Jakarta.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan