logo Kompas.id
β€Ί
Investigasiβ€ΊAda Dokter Pakai Dokumen Palsu
Iklan

Ada Dokter Pakai Dokumen Palsu

Manipulasi dokumen tanda pengakuan kompetensi dokter berjalan vulgar. Calo dan sejumlah dokter menggunakan dokumen bodong untuk mengakali sistem validasi kompetensi dokter.

Oleh
Tim Kompas
Β· 1 menit baca
Kumpulan sertifikat seminar bernilai satuan kredit profesi (SKP) tanpa nama yang dikumpulkan dokter T di Jakarta, pertengahan Juni 2023.
KOMPAS/DIV

Kumpulan sertifikat seminar bernilai satuan kredit profesi (SKP) tanpa nama yang dikumpulkan dokter T di Jakarta, pertengahan Juni 2023.

JAKARTA, KOMPAS- Tim Investigasi Harian Kompas menemukan banyak penggunaan dokumen palsu oleh dokter saat memenuhi poin-poin dalam satuan kredit profesi atau SKP. Penggunaan dokumen palsu dilakukan sendiri oleh para dokter maupun dibantu calo.

Calo biasanya merekayasa syarat penerbitan sertifikat kompetensi atau serkom dokter dengan menambahkan dokumen bodong. Dokumen tersebut disediakan calo bagi dokter yang membutuhkan tambahan nilai SKP.

Editor:
KHAERUDIN
Bagikan