logo Kompas.id
โ€บ
Internasionalโ€บMosi Tak Percaya Intai PM Baru...
Iklan

Mosi Tak Percaya Intai PM Baru Perancis

Seluruh tiga faksi peraih kursi terbanyak di parlemen Perancis menyiapkan mosi tidak percaya kepada Michel Barnier.

Oleh
HELENA FRANSISCA NABABAN
ยท 1 menit baca
Pengunjuk rasa membawa foto Perdana Menteri Michel Barnier pada 7 September 2024 di Strasbourg, Perancis. Mereka menolak penunjukan Barnier sebagai PM Perancis.
AFP/SEBASTIEN BOZON

Pengunjuk rasa membawa foto Perdana Menteri Michel Barnier pada 7 September 2024 di Strasbourg, Perancis. Mereka menolak penunjukan Barnier sebagai PM Perancis.

PARIS, SENIN โ€” Perdana Menteri Perancis Michel Barnier (73) segera diintai mosi tidak percaya oleh parlemen. Padahal, Presiden Perancis Emmanuel Macron menolak calon dengan alasan menghindari mosi itu.

Dilaporkan media Perancis, Le Parisien, pada Senin (9/9/2024), pernyataan Roland Lescure, menteri industri sekaligus anggota parlemen Perancis dari Partai Rennaissance, belum tentu mendukung Barnier. โ€Dukungan saya tidak otomatis. Batasan saya jelas,โ€ ujarnya.

Editor:
KRIS MADA
Bagikan