Catatan Awal Pekan
Saat Suara Rakyat Tak Terbendung
Para penguasa terguling itu setidaknya memiliki satu kesamaan: mereka mempertahankan kekuasaan dengan segala cara.

Rakyat berunjuk rasa menentang Perdana Menteri Sheikh Hasina di Dhaka, Bangladesh, 4 Agustus 2024.
Perdana Menteri Bangladesh Sheikh Hasina dilengserkan dari jabatannya dan kabur ke luar negeri setelah protes rakyat diikuti kerusuhan selama Juli-Agustus 2024. Pada 2022, Presiden Sri Lanka Gotabaya Rajapaksa kehilangan kekuasaan setelah demonstrasi lebih dari 100 hari yang diwarnai kekerasan. Jauh sebelumnya, pada 1986, rezim Ferdinand Marcos juga berakhir setelah rakyat turun ke jalan.
Masih banyak lagi penguasa di dunia yang dijatuhkan oleh suara rakyat yang bersatu. Para penguasa terguling itu setidaknya memiliki satu kesamaan: mereka mempertahankan kekuasaan dengan segala cara.
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 4 dengan judul "Saat Suara Rakyat Tak Terbendung".
Baca Epaper Kompas