logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊDiplomat Karier di China,...
Iklan

Diplomat Karier di China, Pengusaha Jadi Duta Besar di AS

Sejak 1971, baru dua pengusaha menjadi Duta Besar RI di Washington DC. Sisanya ekonom, diplomat, dan pensiunan jenderal.

Oleh
KRIS MADA
Β· 1 menit baca
Wishnutama Kusubandio kala menjadi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.
KOMPAS/ERIKA KURNIA

Wishnutama Kusubandio kala menjadi Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif.

JAKARTA, KOMPAS β€” Sejumlah diplomat membenarkan pencalonan mereka menjadi duta besar Republik Indonesia di 46 negara. Dari 10 pejabat eselon I di Kementerian Luar Negeri RI, hanya satu yang tidak masuk daftar 45 calon duta besar itu. Ada politikus PDI-P dalam daftar tersebut.

Direktur Jenderal Amerika dan Eropa pada Kemenlu RI Umar Hadi tidak ada dalam daftar itu. Umar merupakan mantan Duta Besar RI di Seoul. Kini, Sekretaris Jenderal RI Cecep Herawan diusulkan menjadi Duta Besar RI di Seoul.

Editor:
FRANSISCA ROMANA
Bagikan