logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊPertahankan Rezim, Korut Terus...
Iklan

Pertahankan Rezim, Korut Terus Bangun dan Uji Rudal

Korut kembali uji rudal jelajah dari kapal selam. Ini upaya mempertahankan rezim agar tidak tumbang.

Oleh
LUKI AULIA
Β· 1 menit baca
Howitzer K-9 milik tentara Korea Selatan bergerak saat latihan militer di Paju, Korea Selatan, dekat perbatasan dengan Korea Utara, 17 Januari 2024.
AP PHOTO/AHN YOUNG-JOON

Howitzer K-9 milik tentara Korea Selatan bergerak saat latihan militer di Paju, Korea Selatan, dekat perbatasan dengan Korea Utara, 17 Januari 2024.

SEOUL, SENIN β€” Korea Utara kembali menguji dua rudal jelajah strategis baru untuk kedua kalinya dalam seminggu terakhir. Rudal jelajah baru bernama Pulhwasal-3-31 yang bisa diluncurkan dari kapal selam itu terbang selama 7.421 detik dan 7.445 detik di atas Laut Timur ke titik sasaran di sebuah pulau.

Militer Korea Selatan mendeteksi rudal jelajah yang ditembakkan di dekat perairan sekitar wilayah Sinpo di Korea Utara. Namun, tidak disebutkan seberapa jauh rudal itu bisa terbang dan apakah diluncurkan dari atas atau bawah air.

Editor:
FRANSISCA ROMANA
Bagikan