logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊUE-ASEAN Berdialog Hampir 50...
Iklan

UE-ASEAN Berdialog Hampir 50 Tahun, tapi Target Belum Tercapai

Uni Eropa menginginkan hubungan dengan ASEAN lebih intensif dan substantif di segala bidang.

Oleh
LARASWATI ARIADNE ANWAR
Β· 1 menit baca
Duta Besar Uni Eropa untuk Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (ASEAN) Sujiro Seam dalam jumpa pers di Jakarta, Kamis (25/1/2024).
LARASWATI ARIADNE ANWAR

Duta Besar Uni Eropa untuk Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara (ASEAN) Sujiro Seam dalam jumpa pers di Jakarta, Kamis (25/1/2024).

JAKARTA, KOMPAS - Sudah 47 tahun Uni Eropa menjadi mitra wicara Perhimpunan Bangsa-bangsa Asia Tenggara atau ASEAN. Hubungannya pasang surut. Setelah konferensi tingkat tinggi memperingati 45 tahun hubungan kedua organisasi kawasan ini pada 2022, hubungannya belum bisa bangkit dan menghasilkan sesuai target.

Demikian diutarakan oleh Sujiro Seam, Duta Besar UE untuk ASEAN dalam jumpa pers di Jakarta, Kamis (25/1/2024) malam. Seam menyerahkan surat kepercayaan kepada Sekretaris Jenderal ASEAN Kao Kim Hourn pada September 2023.

Editor:
BONIFASIUS JOSIE SUSILO HARDIANTO
Bagikan