logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊPM-Kabinet Baru Belum...
Iklan

PM-Kabinet Baru Belum Dilantik, Wakil Thailand di KTT ASEAN Masih Teka-teki

Thailand berpeluang menyusul Myanmar, tanpa kepala pemerintahan di KTT Ke-43 ASEAN di Jakarta. KTT internal ASEAN akan selesai sebelum pemerintahan PM Thailand Srettha Thavisin dilantik.

Oleh
KRIS MADA, LARASWATI ARIADNE ANWAR
Β· 1 menit baca
Direktur Jenderal Kerja Sama ASEAN Kementerian Luar Negeri Sidharto Suryodipuro menjelaskan hasil pertemuan para pejabat tinggi sebelum KTT ASEAN 2023 di Jakarta, Minggu (3/9/2023).
KOMPAS/LARASWATI ARIADNE ANWAR

Direktur Jenderal Kerja Sama ASEAN Kementerian Luar Negeri Sidharto Suryodipuro menjelaskan hasil pertemuan para pejabat tinggi sebelum KTT ASEAN 2023 di Jakarta, Minggu (3/9/2023).

JAKARTA, KOMPAS β€” Indonesia masih mengantisipasi pejabat yang mewakili Thailand dalam rangkaian Konferensi Tingkat Tinggi ASEAN. Untuk saat ini, Bangkok mengutus Sekretaris Jenderal Kementerian Luar Negeri Sarun Charoensuwan.

Direktur Jenderal Kerja Sama ASEAN pada Kementerian Luar Negeri RI Sidharto Suryodipuro mengatakan, ada kemungkinan perubahan-perubahan terkait prosedur di Thailand. ”Kami diberi tahu (oleh Thailand) kemungkinan perubahan dalam satu atau dua hari ini,” ujarnya, Minggu (3/9/2023), di Jakarta.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan