logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊPeta Wilayah China Sulut...
Iklan

Peta Wilayah China Sulut Protes India dan Malaysia

Peta wilayah China mutakhir yang diterbitkan Beijing mencakup sejumlah wilayah sengketa dengan beberapa negara tetangga. Ini sontak menuai protes.

Oleh
LARASWATI ARIADNE ANWAR
Β· 1 menit baca
Jalan menuju Garis Kendali Asli (LAC) yang ditetapkan Pemerintah India di perbatasan India-China di Tawang, Negara Bagian Arunachal Pradesh pada 30 Oktober 2006. Beijing mengeluarkan peta terbaru di tanggal 28 Agustus 2023. Di dalam peta itu ditunjukkan wilayah China mencakup Arunachal Pradesh, Doklam, dan Ladakh.
AP/MUSTAFA QURAISHI

Jalan menuju Garis Kendali Asli (LAC) yang ditetapkan Pemerintah India di perbatasan India-China di Tawang, Negara Bagian Arunachal Pradesh pada 30 Oktober 2006. Beijing mengeluarkan peta terbaru di tanggal 28 Agustus 2023. Di dalam peta itu ditunjukkan wilayah China mencakup Arunachal Pradesh, Doklam, dan Ladakh.

DELHI, RABU – Pemerintah India dan Pemerintah Malaysia memprotes China setelah Beijing mengeluarkan peta terbaru negara tersebut. Peta itu memasukkan wilayah daratan yang selama ini juga diklaim sebagai milik India dan mencakup wilayah dalam Sembilan Garis Putus-putus di Laut China Selatan (LCS) yang sebagian di antaranya juga diklaim sebagai wilayah perairan Malaysia.

Pemerintah China menerbitkan peta wilayah mutakhir itu pada Senin (28/8/2023). Pemerintah India melayangkan protes pada Rabu (30/8).

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan