logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊWarga AS dan Kanada Pegang...
Iklan

Warga AS dan Kanada Pegang Rekor Tato Karakter Marvel Terbanyak

Kalau sudah jadi penggemar berat, ibaratnya, apa saja dilakukan. Termasuk mengekspresikannya dengan cara-cara yang unik, bahkan bagi sebagian orang tampak esktrem.

Oleh
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/z5jHrX9ngLKTVqUFMj88sFO--ZA=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F06%2F04%2F11032c08-d393-4714-a9e8-a46af3a1a3ed_jpg.jpg

Baru-baru ini, seorang warga Kanada dan seorang warga Amerika Serikat sama-sama mencatatkan diri pada Rekor Dunia Guinness menjadi manusia dengan tato karakter komik Marvel terbanyak pada tubuh mereka. Masing-masing memiliki 34 tato karakter komik Marvel.

Rick Scolamiero, warga Kanada, sebenarnya sudah memegang rekor tersebut pada 2018 dengan 31 tato karakter komik Marvel. Namun baru-baru ini, Ryan Logsdon, warga AS, mendaftarkan diri ke pada Rekor Dunia Guinness untuk merebut rekor itu. Logsdon memiliki 34 tato karakter komik Marvel.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan