logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊAS Tangkap Jaringan...
Iklan

AS Tangkap Jaringan Penyelundup Teknologi Militer ke Rusia

Berbagai teknologi militer Amerika Serikat ditemukan di kemah pasukan Rusia di lapangan tempur Ukraina. AS segera menelusuri jaringan penyelundupnya.

Oleh
LARASWATI ARIADNE ANWAR
Β· 1 menit baca
Seorang karyawan PT Bahari Berjaya Indonesia memperlihatkan demonstrasi hasil pemindaian radar dalam pemaparan teknologi WAVEx Radar di Hotel Swiss-Belresort Dago Heritage, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (30/6/2022).
MACHRADIN WAHYUDI RITONGA

Seorang karyawan PT Bahari Berjaya Indonesia memperlihatkan demonstrasi hasil pemindaian radar dalam pemaparan teknologi WAVEx Radar di Hotel Swiss-Belresort Dago Heritage, Kota Bandung, Jawa Barat, Kamis (30/6/2022).

WASHINGTON, KAMIS β€” Pemerintah Amerika Serikat menggerebek jaringan penyelundup teknologi militer ke Rusia dan pencucian uang untuk pengusaha-pengusaha Rusia yang dijatuhi sanksi ekonomi. Sebanyak 12 orang yang terdiri dari warga negara AS, Rusia, Ukraina, Latvia, dan Venezuela ditangkap di berbagai penjuru dunia.

”Kami bekerja sama dengan rekan-rekan penegak hukum dari sejumlah negara untuk memastikan tidak seorang pun yang lolos. Mereka akan disidang di Amerika Serikat,” kata Jaksa Agung AS Merrick Garland di Washington, Rabu (19/10/2022).

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan