logo Kompas.id
InternasionalSebagian Institusi Keuangan...
Iklan

Sebagian Institusi Keuangan Mulai Melirik ”Cryptocurrency”

Sejumlah perusahaan arus utama dan papan atas pun mulai melirik mendiversifikasikan asetnya dalam bentuk mata uang digital. Gairah pasar pada mata uang digital ditanggapi dengan hati-hati oleh Bank Sentral AS.

Oleh
Mahdi Muhammad
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/d-r8SbzXzdy4xKauroHBokNATA4=/1024x596/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2FUS-STOCK-CRYPTOCURRENCY-COINBASE_95673785_1618621967.jpg
AFP/CHRIS DELMAS

Foto ilustrasi ini menunjukkan logo Coinbase pada telepon pintar di Los Angeles pada Selasa (13/4/2021).

Penawaran saham perdana (IPO) Coinbase, perusahaan startup yang mengkhususkan diri untuk pembelian dan penjualan mata uang digital atau cryptocurrency di bursa Nasdaq menjadi langkah baru bersatunya entitas mata uang digital pada bursa saham utama global.

Coinbase, saat melantai di bursa Nasdaq pertama kali pada Rabu (14/4/2021) waktu setempat dengan harga 381 dollar AS per saham atau 52 persen di atas harga referensi, mengalami kenaikan hingga berada pada nilai 429,54 dollar AS per saham sebelum akhirnya ditutup pada 328,28 dollar AS per saham.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan