logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊTurki Membangun Industri...
Iklan

Turki Membangun Industri Pertahanan Mandiri

Turki mengandeng berbagai negara untuk mengembangkan industri persenjataannya. Lebih dari separuh persenjataan Turki kini dibuat di dalam negeri.

Oleh
Kris Mada
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/wjnw1K6Mrw_Rsi78M7_XgVYUTHQ=/1024x654/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2FSYRIA-CONFLICT-TURKEY_87805045_1583388991.jpg
AAREF WATAD / AFP

Konvoi truk militer Turki terlihat diparkir di dekat kota Batabu di jalan raya yang menghubungkan Idlib ke perbatasan Bab al-Hawa Suriah yang berbatasan dengan Turki, 2 Maret 2020.

Turki membangun ekosistem industri pertahanan mandiri secara serius. Walaupun masih mengalami keterbatasan, perusahaan Turki bahkan menjadi pusat pembuatan produk pertahanan Eropa dan AS.

Dalam 20 tahun ini, Turki telah memangkas pasokan asing untuk sistem persenjataannya, dari 80 persen menjadi tersisa 30 persen. Sejumlah perusahaan Turki pun masuk daftar 100 produsen produk pertahanan dunia. Sayangnya, Ankara tetap belum bisa menyelesaikan beberapa masalah mendasar untuk aneka peralatan perangnya.

Editor:
Pascal Bin Saju
Bagikan