logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊKamala, Putri Chennai yang...
Iklan

Kamala, Putri Chennai yang Membawa Harapan

Kamala Harris menjadi simbol demokrasi di Amerika Serikat yang memungkinkan siapa saja dapat menempatkan diri dalam posisi penting di pemerintahan. Dia menjadi panutan bagi kelompok migran.

Oleh
Luki Aulia
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/8APRHJSJ1I5hxiUNF5fwlMrMnMw=/1024x674/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2F00a7cf44-b235-4865-97df-a40af11463ef_jpg.jpg
AP PHOTO/JOHN LOCHER

Senator California Kamala Harris saat mengikuti forum keamanan senjata di Las Vegas, Amerika Serikat, 2 Oktober 2019. Kamala Harris dipilih oleh bakal calon presiden dari Partai Demokrat, Joe Biden, sebagai bakal calon wakil presiden dalam pemilihan presiden AS 2020.

Sejak kecil, bakal calon wakil presiden Amerika Serikat dari Partai Demokrat, Kamala Harris (55), kerap diajak kakeknya, PV Gopalan, jalan-jalan ke pantai Chennai di India. Di pantai itu, Harris sering ikut mendengarkan obrolan kakek dan teman-temannya tentang politik, demokrasi, korupsi, serta perlakuan yang adil dan setara bagi setiap orang.

Baca juga: Dukungan terhadap Duet Biden-Harris Semakin Bertambah

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan