logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊRusia Umumkan Mulai Vaksinasi ...
Iklan

Rusia Umumkan Mulai Vaksinasi Anti-Covid-19 secara Massal Bulan Oktober

Tak mau kalah dari China dan beberapa negara Barat, Rusia mengklaim selesai uji klinis calon vaksin Covid-19 dan segera memulai vaksinasi.

Oleh
Luki Aulia
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9l1WurVzGuLDY7nKx6yxiKlomjo=/1024x683/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F08%2FHEALTH-CORONAVIRUSVACCINES-ACCESS_90750230_1596300267.jpg
REUTERS/ANTON VAGANOV/FILE PHOTO

Seorang saintis mempersiapkan sampel-sampel dalam penelitian dan pengembangan vaksin Covid-19 di laboratorium perusahaan bioteknologi Biocad di Saint Petersburg, Rusia, 11 Juni 2020.

MOSKWA, SABTU β€” Persaingan pengembangan dan produksi vaksin Covid-19 secara global berlangsung kian sengit. Perusahaan-perusahaan China selama ini berada di garis terdepan dalam pacuan tersebut. Rusia kini menyusul, bahkan dengan rencana memulai vaksinasi secara massal pada Oktober mendatang.

Menteri Kesehatan Rusia Mikhail Murashko, seperti dikutip kantor berita Interfax, mengatakan bahwa Institut Gamaleya, fasilitas riset milik pemerintah di Moskwa, telah menyelesaikan uji klinis. Ia menyebut dokter dan guru sebagai pihak pertama yang akan mendapatkan vaksinasi.

Editor:
samsulhadi
Bagikan