logo Kompas.id
β€Ί
Internasionalβ€ΊMeski Sering Salah Langkah,...
Iklan

Meski Sering Salah Langkah, Kematian akibat Covid-19 di Jepang Rendah

Beberapa teritori atau negara yang berdekatan dengan China justru mengalami pandemi Covid-19 yang relatif lebih ringan dibandingkan Eropa dan Amerika Serikat. Salah satunya adalah Jepang.

Oleh
ADHITYA RAMADHAN
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1qo5AHjoJGuxP3-445ZaqUkAr3U=/1024x669/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2F20200608adh03-jepang-covid_1591621653.jpeg
AP PHOTO/EUGENE HOSHIKO

Sebuah stasiun kereta di Tokyo, Jepang, saat jam sibuk padat oleh para komuter yang menggunakan masker, Selasa (26/5/2020). Meski dinilai sering keliru mengambil kebijakan dalam mengatasi Covid-19, angka kematian akibat penyakit ini di Jepang terbilang rendah.

TOKYO, SENIN β€” Kasus meninggal akibat Covid-19 di Jepang tetap rendah meski pemerintah setempat dinilai beberapa kali salah langkah dalam menangani pandemi ini.

Per 8 Juni 2020, Jepang melaporkan 17.039 kasus Covid-19 dengan jumlah kasus meninggal 918 kasus atau sekitar 7 kasus per 1 juta penduduk. Angka ini jauh lebih kecil daripada Amerika Serikat, misalnya, yang mencapai 320 kasus per 1 juta penduduk atau Italia dan Inggris yang masing-masing lebih dari 550 kasus per 1 juta penduduk.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan