logo Kompas.id
InternasionalTaiwan Tolak ”Satu Negara, Dua...
Iklan

Taiwan Tolak ”Satu Negara, Dua Sistem” yang Ditawarkan China

Presiden Taiwan Tsai Ing-wen menolak tegas klaim China atas Taiwan. Dalam pelantikan untuk masa jabatan kedua, Tsai mengajak kedua pihak mencari solusi untuk hidup berdampingan secara damai.

Oleh
B Josie Susilo Hardianto
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/p0UliV4zUdYuK1kVC6dOfhaaGfI=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F05%2FTAIWAN-CHINA-POLITICS_89342027_1589970093.jpg
AFP/KANTOR KEPRESIDENAN TAIWAN

Foto dirilis, Rabu (20/5/2020) oleh kantor Presiden Taiwan memperlihatkan Presiden Taiwan Tsai Ing-wen dan Wakil Presiden William Lai melambaikan tangan selama acara pelantikan di Taipei Guest House di Taipei.

TAIPE, RABU — Ketegangan antara Taiwan dan China tampaknya akan makin menguat. Saat menyampaikan pidato pelantikan, Rabu (20/5/2020), Presiden Taiwan Tsai Ing-wen mengatakan, China harus menemukan cara untuk hidup damai bersama Taiwan yang demokratis.

Baca juga : Menlu Taiwan Undang Tiga Media AS yang Wartawannya Diusir China

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan