logo Kompas.id
โ€บ
Ilmu Pengetahuan & Teknologiโ€บAntisipasi Karhutla Tetap...
Iklan

Antisipasi Karhutla Tetap Dilakukan meski La Nina Menguat

Fenomena La Nina yang menguat memperkecil peluang terjadinya karhutla. Namun, pemerintah tetap waspada dan terus melaksanakan berbagai upaya pengendalian karhutla di tingkat tapak, terutama terkait pencegahan.

Oleh
PRADIPTA PANDU MUSTIKA
ยท 1 menit baca
Kebakaran lahan gambut di Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, menghanguskan satu rumah penjaga rumah walet, Kamis (3/3/2022). Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.
KOMPAS/EMANUEL EDI SAPUTRA

Kebakaran lahan gambut di Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat, menghanguskan satu rumah penjaga rumah walet, Kamis (3/3/2022). Tidak ada korban jiwa dalam kejadian tersebut.

JAKARTA, KOMPAS โ€” Beberapa wilayah di Indonesia saat ini tengah mengalami peningkatan intensitas hujan dan kemungkinan mundurnya musim kemarau menyusul menguatnya fenomena La Nina. Meski demikian, kondisi ini dipastikan tidak akan menyurutkan upaya pencegahan serta antisipasi kebakaran hutan dan lahan atau karhutla yang kerap muncul pada Mei.

โ€Fenomena La Nina yang menguat memperkecil peluang terjadinya karhutla. Namun, KLHK tetap waspada dan terus melaksanakan upaya-upaya pengendalian karhutla di tingkat tapak, terutama pencegahan,โ€ ungkap Direktur Pengendalian Kebakaran Hutan dan Lahan Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) Basar Manullang, Senin (30/5/2022).

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan