logo Kompas.id
β€Ί
Ilmu Pengetahuan & Teknologiβ€ΊImunisasi Ganda Aman Diberikan...
Iklan

Imunisasi Ganda Aman Diberikan pada Anak

Cakupan imunisasi dasar lengkap yang menurun selama masa pandemi perlu segera dikejar untuk mencegah munculnya kejadian luar biasa. Imunisasi kejar pun bisa dilakukan melalui imunisasi ganda.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
Β· 1 menit baca
Petugas melakukan imunisasi untuk anak-anak di Banda Aceh, Aceh.
KOMPAS/ZULKARNAINI

Petugas melakukan imunisasi untuk anak-anak di Banda Aceh, Aceh.

TANGERANG, KOMPAS β€” Layanan imunisasi yang tidak maksimal selama masa pandemi Covid-19 membuat banyak anak di seluruh dunia, termasuk di Indonesia, tidak mendapatkan imunisasi. Karena itu, imunisasi kejar perlu dilakukan agar status imunisasi setiap anak bisa segera dilengkapi. Pemberian imunisasi ganda pun bisa diberikan.

Direktur Badan PBB untuk Anak-anak (Unicef) Indonesia untuk Wilayah Jawa Tubagus Arie Rukmantara menyampaikan, survei Unicef pada 2020 menunjukkan bahwa lebih dari 80 persen pos pelayanan imunisasi tidak berfungsi maksimal. Lebih dari setengah orangtua juga khawatir membawa anaknya untuk imunisasi.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan