logo Kompas.id
β€Ί
Ilmu Pengetahuan & Teknologiβ€ΊSegera Periksa Ketika Muncul...
Iklan

Segera Periksa Ketika Muncul Pembesaran Kelenjar Getah Bening

Limfoma hodgkin merupakan salah satu jenis kanker yang memiliki harapan sembuh yang tinggi. Meski demikian, diagnosis dan penanganan yang cepat dan tepat tetap harus diperhatikan.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
Β· 1 menit baca
Peserta jalan sehat mengikuti karnaval saat memperingati Hari Kanker Sedunia (HKS) di kawasan Hari Bebas Kendaraan Bermotor, Jalan MH Thamrin, Jakarta., Minggu (23/2/2020).
ALIF ICHWAN

Peserta jalan sehat mengikuti karnaval saat memperingati Hari Kanker Sedunia (HKS) di kawasan Hari Bebas Kendaraan Bermotor, Jalan MH Thamrin, Jakarta., Minggu (23/2/2020).

JAKARTA, KOMPAS β€” Pembesaran kelenjar getah bening di area leher, ketiak, atau pangkal paha bisa menjadi gejala dari limfoma hodgkin. Pemeriksaan perlu segera dilakukan agar penanganan yang tepat dapat diberikan untuk menangani jenis kanker tersebut.

Dokter spesialis penyakit dalam konsultan hematologi onkologi medik Fakultas Kedokteran Universitas Gadjah Mada-Rumah Sakit Umum Pusat (RSUP) dr Sardjito, Johan Kurnianda, mengatakan, ada sejumlah gejala limfoma hodgkin.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan