logo Kompas.id
โ€บ
Ilmu Pengetahuan & Teknologiโ€บBerkaca pada Lonjakan Kembali ...
Iklan

Berkaca pada Lonjakan Kembali Covid-19 di Eropa

Vaksinasi saja bukanlah solusi mengatasi pandemi Covid-19. Protokol kesehatan, seperti memakai masker, mencuci tangan, dan menjaga jarak, terbukti efektif menekan penularan Covid-19.

Oleh
Ahmad Arif
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/d7FIzGhpdzlvZIDl22qLkNyrUuQ=/1024x612/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F11%2F1357de61-ac63-49ca-9e55-74499f8e634e_jpg.jpg
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Siluet karyawan perkantoran melintasi pedestrian di Jalan Sudirman, Jakarta Selatan, Kamis (18/11/2021). Pemerintah akan menerapkan pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) level 3 untuk seluruh wilayah Indonesia selama libur Hari Raya Natal 2021 dan Tahun Baru 2022. Larangan kegiatan dan penerapan PPKM level 3 dilakukan untuk memperketat pergerakan orang guna mencegah lonjakan kasus Covid-19.

JAKARTA, KOMPAS โ€” Sekalipun kasus Covid-19 secara nasional masih menurun, masyarakat diminta untuk tidak lengah dengan tetap menjalankan protokol kesehatan. Lonjakan kembali kasus Covid-19 di Eropa menunjukkan bahwa wabah bisa kembali meninggi di negara yang telah memiliki cakupan vaksinasi tinggi.

โ€Lonjakan kasus di Eropa saat ini terjadi karena pelonggaran terlalu dini karena merasa cakupan vaksinasinya sudah tinggi. Sekalipun warga yang belum divaksinasi relatif kecil, ternyata bisa signifikan menjadi korban,โ€ kata epidemiolog Indonesia di Griffith University, Dicky Budiman, Kamis (18/11/2021).

Editor:
Adhitya Ramadhan
Bagikan