logo Kompas.id
β€Ί
Ilmu Pengetahuan & Teknologiβ€ΊWarna Cerah Katak Beracun Juga...
Iklan

Warna Cerah Katak Beracun Juga Sebagai Kamuflase

Oleh
Ichwan Susanto
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/H4o08XaQD8WseyIvPBInwaBAdUc=/1024x680/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2Fkatak.jpg
JAMES B BARNETT

Katak panah beracun atau dyeing poison dart frog (Dendrobates tinctorius) berfungsi sebagai peringatan kepada mangsa maupun sebagai alat kamuflase. Foto diambil dari Sciencedaily dengan kredit foto: James B Barnett

Katak panah beracun atau dyeing poison dart frog (Dendrobates tinctorius) sangat beracun dan memperingatkan pemangsa dengan pola kuning-dan-hitam cerah.

Namun, penelitian baru yang dipimpin ilmuwan di University of Bristol mengungkapkan pola warna  lebih dari sekadar sinyal "bahaya." Warna kulitnya juga berfungsi sebagai alat kamuflase.

Editor:
Bagikan