logo Kompas.id
โ€บ
Ilmu Pengetahuan & Teknologiโ€บMuseum Sejarah Alam Indonesia ...
Iklan

Museum Sejarah Alam Indonesia Dibuka Gratis Selama 2 Hari

Oleh
DEONISIA ARLINTA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3OAXKUUsOeRU5YalfLAqVQd2UcQ=/1024x577/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FWhatsApp-Image-2018-05-16-at-21.19.55-1.jpeg
KOMPAS/DEONISIA ARLINTA

Pengunjung mengamati koleksi yang dipamerkan di Ruang Introduksi Museum Nasional Sejarah Alam Indonesia, Rabu (16/5/2017). Salah satu koleksi yang dipamerkan adalah berbagai jenis rempah khas Indonesia.

BOGOR, KOMPAS โ€” Museum Nasional Sejarah Alam Indonesia melakukan open house selama 2 hari, Kamis (17/5/2018) hingga Jumat (18/5/2018). Selama dua hari ini, pengunjung yang datang bisa menikmati koleksi yang dipamerkan secara gratis.

Museum Nasional Sejarah Alam Indonesia atau Munasain terletak di Jalan Ir H Juanda Nomor 22-24, Bogor. Open house ini diselenggarakan setelah peluncuran dilakukan pada Rabu kemarin.

Editor:
Bagikan