logo Kompas.id
β€Ί
Ilmu Pengetahuan & Teknologiβ€ΊWalhi Desak Presiden Tolak RUU...
Iklan

Walhi Desak Presiden Tolak RUU Perkelapasawitan

Oleh
DD04
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/U5vGX7Pi_vMPQxV__KJo68x_-gs=/1024x577/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F03%2FIMG20180326130317.jpg
Deonisia Arlinta untuk Kompas

Walhi desak presiden tarik diri dari pembahasan RUU Perkelapasawitan. RUU ini dinilai hanya berorientasi pada kepentingan investasi dan cenderung abai kepada masyarakat dan lingkungan.

JAKARTA, KOMPAS β€” Wahana Lingkungan Hidup Indonesia mendesak presiden secara konsisten menolak lanjutan pembahasan Rancangan Undang-Undang Perkelapasawitan. Hal ini perlu dilakukan dengan alasan Rancangan Undang-Undang ini dinilai tidak memiliki urgensi dan justru berorientasi pada kepentingan investasi serta abai pada kepentingan rakyat dan lingkungan.

Kepala Departemen Kampanye dan Perluasan Jaringan Eksekutif Nasional Wahana Lingkungqn Hidup Indonesia (Walhi) menyatakan, pihaknya khawatir Racangan Undang-Undang (RUU) ini menjadi bentuk transaksi politik saja.

Editor:
Bagikan