logo Kompas.id
HumanioraMendikdasmen: Kajian Terkait...
Iklan

Mendikdasmen: Kajian Terkait PPDB Zonasi Selesai Februari-Maret 2025

Meski tujuannya bagus, sistem zonasi dalam penerimaan peserta didik baru perlu dievaluasi karena ada sejumlah masalah.

Oleh
HARIS FIRDAUS
· 0 menit baca
Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti berdialog dengan para guru dalam acara Sambung Rasa Guru di SMA Negeri 2 Wates, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Rabu (13/11/2024).
KOMPAS/HARIS FIRDAUS

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti berdialog dengan para guru dalam acara Sambung Rasa Guru di SMA Negeri 2 Wates, Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Rabu (13/11/2024).

WATES, KOMPAS — Kementerian Pendidikan Dasar dan Menengah menyatakan, proses kajian dan evaluasi terhadap sistem zonasi dalam penerimaan peserta didik baru atau PPDB masih berlangsung. Semua pihak diminta bersabar karena proses kajian tersebut baru akan selesai pada Februari atau Maret 2025.

”Zonasi masih kami kaji, belum kami ambil keputusan,” kata Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu’ti seusai meninjau uji coba makan bergizi gratis di Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Rabu (13/11/2024) siang.

Editor:
SIWI YUNITA CAHYANINGRUM
Bagikan