Iklan
Ini Terjemahan Lengkap Khotbah Paus Fransiskus Saat Misa Akbar di Dili, Timor Leste
Di Timor Leste, Paus Fransiskus berkhotbah tentang berharganya anak-anak serta kemakmuran yang membutakan penguasa.
Paus Fransiskus mempersembahkan misa akbar di Lapangan Tasitolu, Dili, Timor Leste, Selasa (10/9/2024), di hadapan sekitar 700.000 penganut Katolik. Sekitar 100.000 orang di antaranya berasal dari Nusa Tenggara Timur.
Dalam misa akbar itu, Paus Fransiskus mengawali khotbahnya dengan menyoroti kemakmuran yang membutakan penguasa. Berikut adalah terjemahan lengkap dari homili Paus Fransiskus bersumber dari teks yang diunggah di laman resmi Takhta Suci Vatikan.
Baca juga: