logo Kompas.id
β€Ί
Humanioraβ€Ί11 Perguruan Tinggi Keagamaan ...
Iklan

11 Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri Akan Berstatus Universitas dan Institut

Sebanyak 11 perguruan tinggi keagamaan negeri akan bertransformasi menjadi universitas dan institut.

Oleh
PRADIPTA PANDU
Β· 0 menit baca
Dosen dan para pengajar Universitas Islam Internasional Indonesia menemani 14 peserta program Australia-Indonesia Muslim Exchange Program 2023 yang berkunjung ke Gedung Perpustakaan di Kampus UIII Cisalak, Depok, Jawa Barat, Kamis (21/9/2023).
KOMPAS/MAHDI MUHAMMAD

Dosen dan para pengajar Universitas Islam Internasional Indonesia menemani 14 peserta program Australia-Indonesia Muslim Exchange Program 2023 yang berkunjung ke Gedung Perpustakaan di Kampus UIII Cisalak, Depok, Jawa Barat, Kamis (21/9/2023).

JAKARTA, KOMPAS β€” Perguruan tinggi keagamaan negeri atau PTKN terus didorong untuk melakukan proses alih status. Terbaru, 11 PTKN akan segera bertransformasi menjadi universitas dan institut setelah dinyatakan memenuhi kriteria dan persyaratan oleh Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi.

Daftar 11 PTKN yang sedang diajukan izin prakarsa penyusunan rancangan peraturan presiden perubahan bentuk atau alih status tersebut yakni Institut Agama Islam Negeri Ambon menjadi Universitas Islam Negeri Abdul Muthalib Sangadji Ambon; Institut Agama Islam Negeri Palangka Raya menjadi Universitas Islam Negeri Palangka Raya; dan Institut Agama Islam Negeri Kudus menjadi Universitas Islam Negeri Sunan Kudus.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan