Iklan
Menghadapi Perubahan Iklim di Era Misinformasi dan Disinformasi
Risiko global dalam 10 tahun, peringkat teratas adalah cuaca ekstrem, perubahan penting pada sistem Bumi.
Terkejut begitu membaca laporan Risiko Global 2024. Risiko-risiko akibat perubahan iklim, dalam 10 tahun ini, akan semakin mendominasi kehidupan global.
Risiko global dalam 10 tahun, peringkat teratas adalah cuaca ekstrem, perubahan penting pada sistem Bumi; hilangnya keanekaragaman hayati dan runtuhnya ekosistem; serta kekurangan sumber daya alam.