logo Kompas.id
β€Ί
Humanioraβ€ΊSering Tidak Disadari, Banyak ...
Iklan

Sering Tidak Disadari, Banyak Faktor Pencetus Migrain di Tempat Kerja

Migrain pada pekerja bisa menyebabkan penurunan produktivitas kerja. Namun, banyak yang tidak terdiagnosis dengan tepat.

Oleh
DEONISIA ARLINTA
Β· 0 menit baca
Nyeri kepala sebelah atau migrain tidak boleh disepelekan.
WWW.CDC.GOV

Nyeri kepala sebelah atau migrain tidak boleh disepelekan.

JAKARTA, KOMPAS β€” Satu dari tujuh orang diperkirakan menderita migrain. Namun, sekitar 40 persen penderita migrain belum terdiagnosis dengan tepat. Migrain pun sering kali disepelekan, termasuk oleh pekerja. Padahal, banyak faktor yang bisa memicu terjadinya migrain di tempat kerja.

Staf pengajar Departemen Neurologi Fakultas Kedokteran Universitas Sebelas Maret Surakarta yang juga anggota Kelompok Kerja Nyeri Kepala Perhimpunan Dokter Spesialis Neurologi Indonesia (Perdosni), Pepi Budianto, mengatakan, migrain bisa terjadi pada semua umur. Namun, puncaknya banyak dilaporkan pada usia produktif, yakni usia 30-34 tahun.

Editor:
ADHITYA RAMADHAN
Bagikan