logo Kompas.id
HumanioraMerayakan Kemegahan Musik God ...
Iklan

Merayakan Kemegahan Musik God Bless lewat Sentuhan Orkestra

Band rock legendaris Indonesia, God Bless, merilis album baru bertajuk ”Anthology 50th Anniversary”. Album dengan sentuhan orkestra ini berisi 11 lagu dan satu komposisi instrumental ”medley” dari enam album sebelumnya.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
· 1 menit baca
Grup musik rock legendaris God Bless bersama musisi Tohpati membawakan dua lagu saat peluncuran album terbaru bertajuk <i>Anthology 50th Anniversary</i> di Bentara Budaya Jakarta, Rabu (21/6/2023).
KOMPAS/HERU SRI KUMORO

Grup musik rock legendaris God Bless bersama musisi Tohpati membawakan dua lagu saat peluncuran album terbaru bertajuk Anthology 50th Anniversary di Bentara Budaya Jakarta, Rabu (21/6/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Usia setengah abad tidak membuat band rock legendaris Indonesia, God Bless, pensiun berkarya. Dalam album barunya bertajuk Anthology 50th Anniversary, Achmad Albar dan kawan-kawan merayakan kemegahan dentuman musik rock lewat sentuhan orkestra.

Album antologi ini berisi 11 lagu dan satu komposisi instrumental medley yang berasal dari enam album God Bless selama 50 tahun berkarier. Semua lagu direkam ulang dengan iringan orkestra Czech Symphony Orchestra yang dikomandoi oleh Tohpati sebagai penata musik.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan