logo Kompas.id
β€Ί
Humanioraβ€ΊPopulasi Ikan Pari Manta Bisa ...
Iklan

Populasi Ikan Pari Manta Bisa Pulih di Kawasan Konservasi

Di Selat Dampier, populasi ikan pari manta karang meningkat menjadi 317 ekor atau naik sekitar 3,9 persen tiap tahun. Di Misool Selatan, populasi diperkirakan mencapai 511 ekor dengan 10,7 persen peningkatan per tahun.

Oleh
ICHWAN SUSANTO
Β· 1 menit baca
 Seekor ikan pari manta, Desember 2016 berenang di titik selam Manta Sandy di Raja Ampat, Papua Barat.
KOMPAS/ICHWAN SUSANTO

Seekor ikan pari manta, Desember 2016 berenang di titik selam Manta Sandy di Raja Ampat, Papua Barat.

Di tengah berbagai tekanan yang dialami beragam ekosistem terlindungi di perairan, ada kabar baik contoh keberhasilan konservasi perairan laut di Indonesia. Itu ditunjukkan dari hasil riset terbaru yang dipimpin University of Auckland di Selandia Baru tentang peningkatan populasi ikan pari manta karang di Raja Ampat, Papua Barat.

β€œDi saat penurunan populasi global akan hiu dan manta oseanik akibat penangkapan ikan berlebih selama 50 tahun, ikan pari manta di Raja Ampat telah kembali pulih dan berkembang,” kata Edy Setyawan, peneliti di Institut Ilmu Kelautan pada University of Auckland, dalam situs kampus ini, Rabu (16/11/2022).

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan