logo Kompas.id
β€Ί
Humanioraβ€ΊKendalikan Wisatawan demi...
Iklan

Kendalikan Wisatawan demi Konservasi Warisan Dunia Berkelanjutan

Warisan dunia berupa situs budaya dan alam di Indonesia menjadi magnet wisata untuk menarik pengunjung. Meski membantu perekonomian daerah, wisata massal sekaligus menjadi ancaman bagi kelestarian warisan dunia itu.

Oleh
TATANG MULYANA SINAGA
Β· 1 menit baca
Komodo (<i>Varanus komodoensis</i>) berebut makanan di Pulau Rinca.
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Komodo (Varanus komodoensis) berebut makanan di Pulau Rinca.

JAKARTA, KOMPAS β€” Warisan dunia berupa situs budaya dan alam di Indonesia menjadi magnet wisata untuk menarik pengunjung. Meski membantu perekonomian daerah, wisata massal sekaligus menjadi ancaman bagi kelestarian warisan dunia itu. Pengendalian wisatawan mendesak dilakukan demi konservasi berkelanjutan.

Salah satu warisan dunia yang paling diminati wisatawan adalah Taman Nasional (TN) Komodo di Nusa Tenggara Timur (NTT). Sebelum pandemi Covid-19, pengunjung di lokasi itu mencapai 221.000 orang pada 2019. Jumlah itu meningkat lebih dari dua kali lipat dibandingkan dengan 2016 dengan 100.000 pengunjung.

Editor:
ALOYSIUS BUDI KURNIAWAN
Bagikan