Industri Film
Teror Baru Film Horor Asia Tenggara
Film horor dari Asia Tenggara mulai diminati para penonton global.
/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F11%2F20170926MYE07HR_1574746700.jpg)
Suasana proses produksi film horor di sebuah rumah di kawasan Jatinegara, Jakarta, Selasa (26/9/2017)
Bak raksasa tertidur, film-film Asia Tenggara sebenarnya menjanjikan kisah yang tak kalah apik dari film di belahan dunia lainnya. Animo penonton internasional untuk menyaksikan film dari kawasan ini belakangan terus bergejolak. Pamor film Asia Tenggara ternyata mulai menggeliat berkat film horor yang eksotis.
Beberapa negara berhasil merebut status sebagai produsen film horor terpopuler selama beberapa dekade terakhir. Amerika Serikat pernah mengguncang dunia perfilman lewat The Exorcist (1973), The Shining (1980), Final Destination (2000), Paranormal Activity (2007), dan The Conjuring (2013).
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 18 dengan judul "Teror Baru Film Horor Asia Tenggara".
Baca Epaper Kompas