logo Kompas.id
β€Ί
Gaya Hidupβ€ΊKue Basah Asin
Iklan

Kue Basah Asin

Kue basah cocok sebagai teman minum kopi ataupun teh.

Oleh
NYONYA RUMAH
Β· 0 menit baca
Combro dan Ketan Bumbu
ARSIP NYONYA RUMAH

Combro dan Ketan Bumbu

Selama ini kue basah digambarkan sebagai kue yang manis. Sesungguhnya kue basah tidak selalu bercita rasa manis. Banyak jenis kue basah yang menawarkan asin pedasnya oncom di dalam combro, lezatnya ketan bumbu dengan taburan kelapa sangrai, serta gurihnya daging asap dan ayam di dalam jajanan kroket makaroni serta lemper. Penganan ini cocok sebagai teman minum kopi ataupun teh, terutama bagi mereka yang menghindari makanan manis.

1. Combro

Editor:
DWI AS SETIANINGSIH
Bagikan