logo Kompas.id
β€Ί
Gaya Hidupβ€ΊRamai-ramai Meninggalkan Kota ...
Iklan

Ramai-ramai Meninggalkan Kota Membangun Desa

Mimpi indah hidup di kota rupanya dapat menjadi nyata di desa. Anak-anak muda ini meninggalkan kota dan ramai-ramai membangun desa berbekal pengalaman dari kota dan impian yang pernah mereka bawa ke kota.

Oleh
Elsa Emiria Leba/Wisnu Dewabrata/Dwi Bayu Radius
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BohhpXX2SoLmVg1lcT8jA7OpqO8=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F10%2FKediripedia-workshop-01_1634979020.jpeg
KEDIRIPEDIA.COM/NAIM ALI

Pendiri Kediripedia.com, Dwidjo U Maksum (kanan), memberikan pendidikan dan pelatihan untuk para mahasiswa magang dari berbagai perguruan tinggi, di antaranya mahasiswa komunikasi IAIN Kediri. Kediripedia.com adalah sebuah platform digital pemberitaan jurnalisme warga sejak tahun 2015.

Hidup di kota tidak selalu gemerlap bagai bayangan awam. Terkadang, ketenangan batin justru bersemayam di kampung sendiri. Bagi sebagian orang, lebih baik membangun kembali tanah kelahiran dengan berbagai kreasi ketimbang mengais hidup di perantauan.

Masa sembilan tahun hidup melaju Jakarta-Kediri setiap akhir pekan sudah cukup bagi Dwidjo U Maksum. Ia memutuskan berhenti dan kembali untuk menetap di kampung halamannya, Kediri, Jawa Timur.

Editor:
Mohammad Hilmi Faiq
Bagikan