logo Kompas.id
โ€บ
Gaya Hidupโ€บNew York 96 Jam
Iklan

New York 96 Jam

Yap! New York, apa yang ada di benak? Selama lima hari bertarung dengan kelelahan dan keingintahuan di kota yang jadi pusat kapitalisme dunia ini.

Oleh
ARIS PRASETYO
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/ZGNkcaI9d91CQUxmCFMUPvxEZb8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F03%2F20200307H18_AVONTUR-1_web_87932705_1583593879.jpg
KOMPAS/ARIS PRASETYO (APO)

Kerumunan gedung pencakar langit dilihat dari lantai 86 Empire State Building, New York

Yap! New York, apa yang ada di benak? Orang-orang yang bergegas di trotoar menuju tempat kerja? Kemacetan dan gedung pencakar langit? Taksi warna kuning? NYPD? Piza? Selama lima hari, saya bertarung dengan kelelahan dan keingintahuan di kota yang jadi pusat kapitalisme dunia ini.

Winter Thrills South East Asia Media Fam: New and Hidden New York City, begitulah tajuk perjalanan kami ke New York, Amerika Serikat, atas undangan NYC & Company, perusahaan pemasaran wisata untuk lima wilayah di New York, yaitu The Bronx, Brooklyn, Manhattan, Queens, dan State Island. Harian Kompas bergabung dengan awak media dan penulis perjalanan lain dalam kegiatan ini.

Editor:
Bagikan