logo Kompas.id
Gaya HidupPaduan Penyanyi Beda Generasi
Iklan

Paduan Penyanyi Beda Generasi

Penyanyi Riani Sovana baru mengeluarkan lagu baru berjudul ”Aku Tak Setia”. Lagu ini dirilis di platform digital pada Kamis (1/8/2019). Selain punya nuansa yang eksentrik, lagu ini layak diantisipasi karena niscaya mengobati rasa rindu terhadap diva pop tahun ’80-an, Atiek CB.

Oleh
Sekar Gandhawangi
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/2VqhOPXBp6OGlRwNBw60QhKbLQg=/1024x497/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2Febf8021a-b7e4-44b3-8855-c426a7cac73c_jpg.jpg
KOMPAS/SEKAR GANDHAWANGI

Penyanyi Indonesia, Riani Sovana, mengumumkan peluncuran lagu ”Aku Tak Setia” di Jakarta, Rabu (31/7/2019). Lagu ini dinyanyikan bersama dengan penyanyi pop era ’80-an, Atiek CB.

Penyanyi Riani Sovana baru mengeluarkan lagu baru berjudul ”Aku Tak Setia”. Lagu ini dirilis di platform digital pada Kamis (1/8/2019). Selain punya nuansa yang eksentrik, lagu ini layak diantisipasi karena niscaya mengobati rasa rindu terhadap diva pop tahun ’80-an, Atiek CB.

Lagu ini merupakan hasil garapan bersama Riani Sovana, Dini Kimmel, Denny Chasmala, dan Thomas Ramdhan. ”Aku Tak Setia” kemudian dinyanyikan oleh dua orang: Riani dan Atiek.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan