logo Kompas.id
β€Ί
Gaya Hidupβ€ΊBergaya Sampai Puas di...
Iklan

Bergaya Sampai Puas di Motomoto Museum

Oleh
Sekar Gandhawangi
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-2TDODDOwTtoRGGKM9OBE1UymRY=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F2019_0506_13575100_1557151469.jpg
KOMPAS/SEKAR GANDHAWANGI

Para pengunjung Motomoto Museum berfoto di salah satu instalasi di Motomoto Museum, Senin (6/5/2019).

β€œOh! Neomu yeppeo!”

Sejak memasuki area museum, tiga warga negara Korea Selatan langsung menjerit senang. Arti jeritannya tadi ialah, β€œOh! Cantik sekali!”. Ketiganya seperti masuk ke dunia baru yang yeppeo. Matanya sampai berbinar-binar.

Editor:
Andy Riza Hidayat
Bagikan