logo Kompas.id
β€Ί
Gaya Hidupβ€ΊAsus Tetap Andalkan Laptop Gim...
Iklan

Asus Tetap Andalkan Laptop Gim Berbodi Ringkas

Oleh
ADHI KUSUMAPUTRA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/YXyCo_HxKpmz1aQFGvuivrIlXgU=/1024x1024/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2FaJ4vu4OTeuZjU9Hc_setting_000_1_90_end_500_1544096370.jpg
ASUS INDONESIA

Asus ROG Zephyrus S GX531

JAKARTA, KOMPAS - Asus memperkenalkan ROG Zephyrus S GX531 sebagai seri ketiga dari Zephyrus yang merupakan salah satu pionir laptop gim dengan bodi tipis di dunia. ROG Zephyrus S GX531 hadir dengan bodi ringkas, yakni ketebalan 15,75 mm dan bobot 2,1 kilogram.

Desain dan kompenen ROG Zephyrus S GX531 terbuat dari rangka metal. Rangka metal dibuat dari satu blok alumunium tanpa sambungan guna memastikan ketahanan laptop.

Editor:
Bagikan