Aktivitas bongkar muat peti kemas di Jakarta International Container Terminal (JICT) Tanjung Priok, Jakarta, Sabtu (28/9/2024). Merujuk data Badan Pusat Statistik (BPS), nilai ekspor Republik Indonesia (RI) per Agustus 2024 mencapai 23,56 miliar dollar AS atau naik 5,97 persen dibanding ekspor Juli 2024 dan naik sebesar 7,13 persen dibanding Agustus 2023.
KOMPAS/HENDRA A SETYAWAN