Bocah yang Selamat di Antara Reruntuhan Gempa Cianjur
Oleh
RONY ARIYANTO NUGROHO
Azka Maulana Malik (5) berbaring di tempat tidur perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah Sayang, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, saat menjalani hari terakhir perawatan, Kamis (24/11/2022).