Pemakaman Tjahjo Kumolo di Taman Makam Pahlawan Kalibata
Oleh
HERU SRI KUMORO
Prajurit TNI membawa peti jenazah Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) Tjahjo Kumolo di Taman Makam Pahlawan, Kalibata, Jakarta, Jumat (1/7/2022).