logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊRangsang Penjualan, Mal sampai...
Iklan

Rangsang Penjualan, Mal sampai Lokapasar Obral Diskon Kemerdekaan hingga 79 Persen

Ada yang promo harga Rp 79.000, 17,8 persen, atau sampai dengan 79 persen.

Oleh
BENEDIKTUS KRISNA YOGATAMA
Β· 0 menit baca

Tanda khusus Indonesia Shopping Festival di sebuah gerai di pusat perbelanjaan Lotte Shopping Avenue di Jakarta, 11 Agustus 2022.
KOMPAS/PRIYOMBODO

Tanda khusus Indonesia Shopping Festival di sebuah gerai di pusat perbelanjaan Lotte Shopping Avenue di Jakarta, 11 Agustus 2022.

JAKARTA, KOMPAS β€” Bulan Agustus ini pelaku industri ritel dan pusat perbelanjaan di seluruh Indonesia mengobral diskon lewat program Hari Belanja Diskon Indonesia 2024 dan Indonesia Shopping Festival. Pesta diskon ini diharapkan bisa merangsang penjualan di industri ritel dan pusat perbelanjaan.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan