logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊKemendag: Dampak Kenaikan HET ...
Iklan

Kemendag: Dampak Kenaikan HET Minyak Goreng Rakyat terhadap Inflasi Relatif Kecil

Dampak kenaikan HET minyak goreng rakyat terhadap inflasi diperkirakan 0,09-0,14 persen.

Oleh
HENDRIYO WIDI
Β· 1 menit baca
Pedagang barang kelontong memajang minyak goreng kemasan sederhana Minyakita di lapaknya di Pasar Kebayoran Lama, Jakarta, Senin (8/7/2024).
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO

Pedagang barang kelontong memajang minyak goreng kemasan sederhana Minyakita di lapaknya di Pasar Kebayoran Lama, Jakarta, Senin (8/7/2024).

JAKARTA, KOMPAS β€” Kementerian Perdagangan mengeklaim dampak kenaikan harga eceran tertinggi (HET) minyak goreng rakyat terhadap inflasi relatif kecil. Kemendag juga menyebutkan perubahan kebijakan kewajiban memasok kebutuhan domestik (DMO) minyak goreng rakyat tidak menutup perdagangan minyak goreng curah.

Hal itu mengemuka dalam Rapat Koordinasi Pengendalian Inflasi Daerah yang digelar Kementerian Dalam Negeri secara hibrida di Jakarta, Senin (22/7/2024). Rakor yang dipimpin Pelaksana Tugas Sekretaris Jenderal Kemendagri Tomsi Tohir Balaw itu dihadiri perwakilan pemerintah daerah dan kementerian/lembaga terkait.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan