Suasana lengang di lorong Pasar Ikan Hias di Jalan Sumenep, Menteng, Jakarta Pusat, Minggu (21/7/2024). Menurut pedagang, saat pandemi Covid-19 beberapa tahun lalu, pasar ini ramai pengunjung yang menggeluti hobi ikan hias.
KOMPAS/TOTOK WIJAYANTO (TOK)