logo Kompas.id
β€Ί
Ekonomiβ€ΊPemerintah Klaim Tuntaskan 198...
Iklan

Pemerintah Klaim Tuntaskan 198 Proyek Strategis Nasional Selama 2016-2024

Pada 2024, pemerintah menargetkan 21 proyek yang harus dituntaskan pada Mei-September dan 12 proyek di Oktober-Desember.

Oleh
YOSEPHA DEBRINA RATIH PUSPARISA
Β· 0 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/uvQo153ZDPQj_TH_v8LY3mXegK4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2021%2F04%2F26%2F5fd527fc-665a-4585-bd18-fb26b9602a13_jpg.jpg

Foto udara dua proyek strategis nasional (PSN), yakni Kereta Cepat Jakarta-Bandung (KCJB) dan proyek Jalan Tol Cibitung-Cilincing di kawasan industri Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Senin (26/4/2021).

JAKARTA, KOMPAS β€” Pemerintah mengklaim telah menyelesaikan 198 proyek strategis nasional selama delapan tahun terakhir. Kini, pemerintah tengah memetakan proyek yang akan dituntaskan pada masa pemerintahan Presiden Joko Widodo serta berlanjut pada rezim Presiden terpilih, Prabowo Subianto.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan