Iklan
TEKNOLOGI INFORMASI
Digitalisasi yang Tak Terelakkan
Perkembangan teknologi turut membawa dua konsekuensi bagi perekonomian, yakni pertumbuhan dan kehilangan pekerjaan
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F09%2F10%2Ffc276de0-6c69-4062-b018-e7c995ab14de_jpg.jpg)
Iyut memanfaatkan kode respons cepat standar Indonesia atau QRIS untuk sistem pembayaran di lapak buahnya di kawasan Muncul, Tangerang Selatan, Banten, Minggu (10/9/2023).
Perkembangan teknologi digital kini menjadi sebuah keniscayaan. Selama beberapa dekade terakhir, perubahan teknologi telah memengaruhi peradaban dan gaya hidup manusia. Namun, perkembangan tersebut bagaikan dua sisi mata uang, yakni berkontribusi bagi perekonomian sekaligus memiliki konsekuensi bagi pasar tenaga kerja.
Memuat data...